Monday, January 20, 2014

Sejarah Singkat Pecinta Alam

Sering kita mendengar dan menemui sekelompok manusia yang suka berpetualang di alam terbuka dengan membawa nama Pecinta Alam. Dan uniknya, nama tersebut, yakni pecinta alam hanya ditemui di indonesia. Bukan dari segi bahasa, namun dari segi arti dan makna kalimat. Di luar negeri sendiri dikenal dengan nama Aktifis Lingkungan.

Sunday, January 5, 2014